Konsep Dasar Pemrograman Berorientasi Objek di PHP

Belajar dasar-dasar pemrograman berorientasi objek dengan PHP

ADVANCE338 penilaian1422 peserta

Tentang Kelas

Belajar dasar-dasar pemrograman berorientasi objek dengan PHP

Tujuan Umum dan Khusus Pelatihan

  • Di akhir pelatihan, peserta dapat mengenal langkah-langkah membuat website menggunakan OOP di PHP
  • Dapat mempraktikan dasar-dasar membuat website menggunakan OOP di PHP
  • Dapat merangkumkan cara membuat website menggunakan OOP di PHP

Silabus

  • Topik 1: Pengenalan OOP
  • Topik 2: Materi Lanjutan

Jenis Pekerjaan Kelas ditujukan bagi siapa saja yang ingin berkarir menjadi seorang programmer

Metode Ajar

  • Online Self-paced Learning
  • Siswa dapat menentukan sendiri waktu belajarnya

Fasilitas Pengajaran

  • Materi disediakan berupa video
  • Forum tanya jawab: Forum digunakan apabila siswa mendapatkan kendala saat belajar, dan akan dibalas oleh tim support CodePolitan
  • Grup telegram: Berisi member CodePolitan Evaluasi pembelajaran: Ujian di akhir modul dan ujian di akhir kelas Sertifikat kelulusan

Peralatan Belajar Siswa

  • Siswa wajib memiliki akses internet melalui komputer yang menggunakan Windows/Mac/Linux
  • Spesifikasi minimal komputer milik siswa: Sistem operasi : Windows, Linux, atau MacOS. Prosesor : Intel Dual Core (Rekomendasi Core i3 ke atas). RAM : 1GB (Rekomendasi 2GB). Resolusi layar : 1366 x 768 (Rekomendasi Full HD 1920 x 1080)
  • Software: Browser (tidak ada preferensi khusus)

Daftar Materi

Apa itu OOP09:05
Cara Mendefinisikan Class08:06
Memahami Instance Object05:16
Property pada Class OOP10:37
Method pada Class OOP07:32
Menggunakan Object08:54
Mengenal Inheritance05:39
Mendefinisikan Subclass08:39
Kuis - Konsep Dasar Pemrograman Berorientasi Objek di PHP - Topik 100.00

Extend dan Override09:52
Visibilitas Object - Encapsulation14:24
Setter dan Getter08:59
Static Property dan Method10:14
Pewarisan Static Property dan Method08:07
Constant Class06:01
Merujuk Parent Class09:45
Construct Method06:57
Construct Argument08:05
Destruct Method07:30
Clone Method05:50
Autoload Method08:50
PHP Namespace Overview04:17
Menggunakan Namespace07:18
Menggunakan Composer08:19
Penjelasan Interface04:50
Membuat Interface06:35
Penjelasan Trait03:11
Membuat Trait03:55
Penjelasan Abstract Class02:48
Membuat Abstract Class04:11
Penjelasan Type Hint06:04
Penjelasan Strict Declaration04:49
Penjelasan Return Type07:15
Penjelasan Closure07:41
Membuat Closure08:48
Kuis - Konsep Dasar Pemrograman Berorientasi Objek di PHP - Topik 200.00
Penyusun Materi

Prev
Next
Ahmad Hakim
Ahmad Hakim

Founder & Mentor IDStack | CTO di Nusabot | Software Engineer di GovTech Edu | Former Software Engineer di Track&ROLL

Testimoni Oleh Siswa

4.6

(338 reviews)

5 Bintang
73%
4 Bintang
18%
3 Bintang
8%
2 Bintang
1%
1 Bintang
1%
Aji Sutiono
Aji Sutiono
Untuk pertama kali belajar agak kesulitan menangkap materinya. Pertama, instrukturnya bersuara kecil dan di beberapa bagian agak bertele-tele, tidak to the point. Kedua, slide yang ditampilkan terlalu kaku/tidak menarik, sehingga kadang membuat sedikit mengantuk, apalagi bahasa yang disampaikan kurang dekat dengan awam, sehingga harus diulang-ulang materinya. Sisi baiknya, kedalaman materi yang didapat sangat aplikatif, tidak hanya sekadar teori tapi diberikan contoh2 yang berguna langsung, sehingga awam seperti saya mengerti untuk apa kode tersebut dibuat. Misalnya seperti penjelasan mengenai closure.
Reza Aditya Pratama
Reza Aditya Pratama
Saya sangat puas dengan pengalaman belajar di kelas bootcamp OOP PHP ini. Materi yang disampaikan sangat mendalam dan terstruktur dengan baik, mulai dari konsep dasar OOP hingga implementasi dalam project nyata. Instruktur sangat berpengalaman dan selalu siap membantu, bahkan untuk pertanyaan-pertanyaan yang paling mendetail. Praktik coding yang diberikan juga sangat relevan dengan industri, sehingga saya merasa lebih siap untuk menerapkan konsep OOP dalam proyek-proyek PHP saya. Secara keseluruhan, bootcamp ini memberikan nilai tambah yang besar bagi saya sebagai pengembang web
Muhammad Dendi Ardana
Muhammad Dendi Ardana
Materi nya kepanjangan, buat member ngantuk. boleh aja isi dari materi panjang, tapi mentor harus bisa menjelaskan juga apa yang di modul harus lengkap apa yang mentor jelaskan. bukan ngomong sendiri
Yusuf Fadil
Yusuf Fadil
.
Syahridho Arjuna Syahputra
Syahridho Arjuna Syahputra
Materi yang disampaikan oleh mentornya mudah di mengerti dan cocok untuk saya belajar sebagai pemula!
Fikri Athanabil Effendi
Fikri Athanabil Effendi
Kursus "OOP PHP" di Codepolitan sangat cocok untuk pemula maupun pengembang yang ingin memperdalam konsep pemrograman berorientasi objek di PHP. Materinya disusun rapi, mulai dari pengenalan dasar hingga implementasi lanjutan. Pengajar menyampaikan dengan jelas dan mudah dipahami, dilengkapi contoh kode yang aplikatif. Praktik langsung membantu memahami konsep dengan lebih baik. Keseluruhan kursus ini memberikan dasar yang kuat dalam OOP PHP, sehingga cocok bagi mereka yang ingin meningkatkan keterampilan pemrograman mereka. Namun, interaksi dan dukungan dari pengajar bisa ditingkatkan untuk membantu peserta yang menemui kesulitan.
Angga Adhitya Widjanarko
Angga Adhitya Widjanarko
Materi yang disampaikan bagus. Mungkin bisa diperbaiki lagi cara penyampaiannya karena dibeberapa bagian sulit dicerna oleh orang yang baru pertama kali tahu PHP OOP.
Arlan Tri Handika
Arlan Tri Handika
Penjelasan yang sangat baik dan mudah dipahami! Terima kasih untuk mentor dan tim Codepolitan lainnya.
Ibnu Rofik
Ibnu Rofik
Penyampaiannya mudah, jelas, dimengerti dengan contoh-contoh penerapan soalnya. Serta pertanyaan dari peserta direspon dengan cepat.
Gilang Nur Rizki
Gilang Nur Rizki
aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
;
...
Lihat Rekaman
Rp. 199,000
Beli sekali akses selamanya
Rp. 79,000
Sewa kelas dan akses selama 1 bulan
Yang akan kamu dapatkan :
36 Modul
4 jam durasi
Forum Diskusi Tanya Jawab
Klaim Sertifikat Digital

Kelas Populer Lainnya

Prev
Next